Ada banyak cara perawatan mesin mobil yang wajib dilakukan, kendati demikian ada beberapa cara yang sifatnya sangat penting. Mobil terdiri dari banyak komponen yang saling berkaitan satu sama lain. Namun begitu mesin mobil ibaratnya seperti “jantung”, tanpa adanya mesin, mobil hanya onggokan kerangka yang tidak berfungsi apa-apa. Untuk cek performa mesin sekaligus perawatan mobil mungkin […]